BANYUWANGI β Selain Tumpeng Sewu, tradisi masyarakat using di Desa Kemiren, Kecamatan Glagah, Banyuwangi adalah Mepe Kasur. Tradisi mepe kasur merupakan tradisi yang telah dilakukan masyarakat Desa Kemiren (salah satu desa dengan penduduk asli Using) yang masih langgeng hinga saat ini. Yaitu, menjemur kasur secara bersamaan di sepanjang depan rumah warga sebelum dilaksanakan Tumpeng Sewu, pada malam harinya. Di Tahun